1. buka google webmaster tools kemudian daftar mengunakan gmail account yang kita miliki.
2. Setelah login, maka akan terbuka jendela untuk mendaftarkan alamat blog . isi alamat blog - tampa di awali dengan http:// atau www. cukup seperti jaloee.blogspot.com - pada kotak Add Site, lalu klik tombol OK.
3. Selanjutnya Klik pada tulisan link Verify Your Site.
4. Pada ComboBox pilih Add a Meta Tag.
5. Kemudian pilih semua tulisan klik kanan mouse dan copy.
6. Kemudian pilih semua tulisan buka tab Edit Html. masukan dan simpan meta name verifikasi yang tadi kita copy setelah tag :
dan bisa juga tambahkan di bawahnya code ini.
setelah beres klik tombol Simpan Template.
7. Kembali ke halaman google webmaster tool. kemudian klik tombol Verify, untuk mengkorfirmasi pendaftaran. jika proses berhasil akan menampilkan layar you have sucessfully verified.
Sampai saat ini kita telah berhasil mensubmit sitemap blog kita untuk di craw oleh google. untuk selanjutnya masih dalam google webmaster tool klik link tulisan Dashboard setelah terbuka halaman Dashboard, klik tulisan Add di samping kanan ( atau di bawah kolom Sitemap )
Setelah terbuka halaman Add Sitemap.dalam kotak Combobox pilih Add general web sitemap.
kemudian isi kotak kosong di samping kanan alamat blog dengan dua pilihan apakan type rss.xml atau atom.xml
atau
Setelah itu klik tombol Add General Web Sitemap
Bonus.
Untuk bonus buka http://www.google.com/addurl/ kemudian masukan alamat blog kita.pada kolom comment isi dengan meta tag atau komentar blog kita misalkan New blogger, Jakarta, dll.
Atau buka juga blogsearch.google.com. pada kotak input isi dengan alamat blog kita. kemudian tekan tombol Sumbit Blog.
Yeaaah..
Sekarang blog kita sudah terdaftar dan di index ke dalam search engine google. kita bisa mencek 2 atau 4 hari detail statistik blog kita. begitu juga untuk melihat hasilnya di search engine google. untuk menceknya masukan saja alamat blog kita ke dalam kotak pencarian atau kata kunci yang berhubungan dengan blog kita. (sumber : catalog-tutorial.blogspot.com ; oleh jaloe)
Tips Menulis Surat Lamaran
Membuat Resume
Menghadapi Wawancara
Kamis, 06 November 2008
Mendaftarkan Blog ke Search Engine Google
Diposting oleh
smart-schools
di
22.21
Cari Kategori Artikel Di Sini
Dokumen Tulisan
-
▼
2008
(75)
-
▼
November
(34)
- 6 Langkah Membersihkan Virus JeNGKol
- Tips Membangun Websites Yang Tidak Mudah Di Jebol ...
- Mengatur Beberapa 'Account Gmail' Dengan 'Gmail Ma...
- 3 Cara Alternatif untuk Update Windows
- 10 Resep Sukses Bangsa Jepang
- Browsing dengan 3 Rendering Engine
- Mengaktifkan WebCam di Skype
- 4 Tools Gratis u/ Mengembalikan File yang Terhapus
- Enkripsi USB Dengan TrueCrypt
- Panduan Dasar SEO oleh Google
- Menggelar Webinar Gratis dengan DimDim
- Bagaimana Memilih Penerbit
- Awas ! Begadang Beresiko Kanker
- Menampilkan Yahoo Messenger di Situs
- Membuat Drop Down Menu di Blog
- Membuat Nomor Halaman di Notepad
- Info Tentang Youtube
- Tips Menghentikan Rengekan
- Membuat Search Engine di Blog
- Memfilter Situs Porno
- Cara Gratis Mengakses Konten "U.S Only"
- Menginstal Linux dengan USB
- Fitur Google yang Menarik
- Proteksi Blog dari Penjiplakan
- Cara Menghilangkan Navbar di Blog
- Tips Pasang Alexa Rank di Blog
- Beberapa Situs Pemberi Informasi
- Trik Menunjukkan Komentar di Blog
- Mendaftarkan Blog ke Search Engine Google
- FTP dengan Windows Explorer
- Tips Mencari File Gambar, Video & MP3 Dengan Cepat
- Menjadi Orang yang Inovatif
- Mencukur Bulu Ketiak Akan Picu Timbulnya Kanker
- 11 tips meredakan ribut, gaduh atau bising dikelas
-
▼
November
(34)